Crew Laras Asri Resort Bersihkan Masjid Kodim 0714/Salatiga dalam Peringatan HUT TNI ke-79

- Editor

Rabu, 9 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Reporter: Imam Prabowo

SALATIGA BL – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-79, Crew Laras Asri Resort melaksanakan kegiatan bakti sosial dengan membersihkan Masjid Al-Ikhlas di Kodim 0714/Salatiga, pada Selasa (8/10).

Kegiatan ini dihadiri oleh Pasi Teritorial Kapten Cba Rozani, pengurus masjid, serta anggota Kodim 0714/Salatiga. Dengan semangat kebersamaan dan gotong royong, para relawan membersihkan area masjid, termasuk halaman, tempat wudhu, dan bagian dalam.

Baca Juga  Katalog Elektronik Versi 6 Diluncurkan: Transformasi Digital Pengadaan di Salatiga

“Bakti sosial ini merupakan wujud kepedulian kami terhadap kebersihan dan kesehatan lingkungan, serta sebagai ungkapan terima kasih kepada TNI yang telah berkontribusi besar bagi bangsa dan negara,” ujar Randy, perwakilan Crew Laras Asri Resort.

Baca Juga  Besi H Beam 12 Meter Nyaris Timpa Pengendara di Salatiga, Proyek Hotel Diduga Abaikan Standar K3

Selain bertujuan untuk menjaga kebersihan, kegiatan ini juga mempererat tali silaturahmi antara pelaku usaha dan TNI. Pihak Kodim menyampaikan apresiasi kepada Laras Asri Resort atas inisiatifnya dan berharap kegiatan serupa terus berlanjut.

Baca Juga  Senin Bahagia di Rutan Salatiga: Sinau Bareng, Tanam Ilmu Tingkatkan Kinerja

Kegiatan ini diakhiri dengan doa bersama untuk keselamatan TNI dan kesejahteraan masyarakat. Harapan besar disampaikan agar semangat gotong royong dan menjaga kebersihan terus terpelihara di masa mendatang.

Berita Terkait

Polres Salatiga Diserbu Ratusan Ibu-Ibu:  Pintu Gerbang Sempat Ditutup, Ada Apa Ya?
Buka Puasa Bersama Kapolres Salatiga: Sinergi dengan Media dan Kepedulian Sosial Kepada Anak Yatim 
Polresta Sidoarjo Berhasil Ringkus Ratusan Pelaku Kriminal dalam Operasi Pekat: Perjudian, Narkoba, hingga Petasan Ilegal Terungkap
Menjemput Ampunan di Bulan Suci: Tak Terhalang Jeruji Besi, Warga Binaan Rutan Salatiga Khusyuk Tarawih Berjamaah
Wawali Nina Agustin Terkesan dengan Sambutan SMPN 10 Salatiga, Soroti Pendidikan Berkarakter dan Kesehatan Siswa
Harpi Melati Temanggung Tebar Kebaikan Ramadan, 400 Nasi Kotak Ludes dalam Sekejap
Kapolresta Surakarta Pimpin Langsung Pengamanan Takjil dan Tarawih di Masjid Raya Sheikh Zayed
Perpustakaan Kota Salatiga Resmi Perluas Gedung, Danrem 073/Mkt: Literasi Adalah Kunci Kemajuan Bangsa

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 07:21

Polres Salatiga Diserbu Ratusan Ibu-Ibu:  Pintu Gerbang Sempat Ditutup, Ada Apa Ya?

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:26

Buka Puasa Bersama Kapolres Salatiga: Sinergi dengan Media dan Kepedulian Sosial Kepada Anak Yatim 

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:05

Polresta Sidoarjo Berhasil Ringkus Ratusan Pelaku Kriminal dalam Operasi Pekat: Perjudian, Narkoba, hingga Petasan Ilegal Terungkap

Rabu, 12 Maret 2025 - 17:46

Menjemput Ampunan di Bulan Suci: Tak Terhalang Jeruji Besi, Warga Binaan Rutan Salatiga Khusyuk Tarawih Berjamaah

Rabu, 12 Maret 2025 - 17:24

Wawali Nina Agustin Terkesan dengan Sambutan SMPN 10 Salatiga, Soroti Pendidikan Berkarakter dan Kesehatan Siswa

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:11

Kapolresta Surakarta Pimpin Langsung Pengamanan Takjil dan Tarawih di Masjid Raya Sheikh Zayed

Selasa, 11 Maret 2025 - 22:39

Perpustakaan Kota Salatiga Resmi Perluas Gedung, Danrem 073/Mkt: Literasi Adalah Kunci Kemajuan Bangsa

Selasa, 11 Maret 2025 - 22:03

Kapolres Salatiga Buka Puasa Bersama Anak Panti Asuhan Masithoh, Hangatkan Kebersamaan dengan Lagu Tombo Ati

Berita Terbaru