Nextgen Gandeng Apotek24Jam untuk Menyajikan Informasi Kesehatan yang Bermanfaat

- Editor

Rabu, 22 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PT Nextgen Inovasi Indonesia, perusahaan teknologi informasi, mengumumkan kerja sama strategis dengan Apotek24Jam, website kesehatan yang lengkap, untuk menyediakan informasi kesehatan yang bermanfaat dan terpercaya bagi masyarakat Indonesia.

Kerja sama ini bertujuan untuk menggabungkan keahlian
teknologi dari Nextgen dengan pengetahuan mendalam Apotek24Jam dalam bidang
kesehatan. Hasil kolaborasi ini adalah platform digital yang menyediakan
berbagai informasi kesehatan terkini, tips Kesehatan dan artikel medis.

“Di era digital ini, akses informasi kesehatan yang cepat
dan akurat sangat penting bagi masyarakat. Dengan menggabungkan teknologi
canggih dari Nextgen dan keahlian kesehatan dari Apotek24Jam, kami yakin dapat
menyediakan website kesehatan yang memenuhi kebutuhan informasi kesehatan
publik dengan standar tertinggi,” ujar Mirfan Brainer, CEO PT Nextgen Inovasi
Indonesia
.

Baca Juga  VRITIMES dan Jurnalwarga.net Jalin Kerjasama Strategis untuk Perluas Jangkauan Informasi Digital

Apotek24Jam, yang telah dikenal luas sebagai sumber
informasi kesehatan terpercaya di Indonesia, akan memanfaatkan infrastruktur
teknologi Nextgen untuk meningkatkan kecepatan dan keamanan penyebaran
informasi. Platform baru ini tidak hanya akan menampilkan artikel kesehatan,
tetapi juga fitur interaktif seperti konsultasi dokter online, forum kesehatan,
dan pembaruan berita medis terbaru.

Baca Juga  Sambut Festive Season, Mall of Indonesia Hadirkan “Jolly Wonderland”

Beberapa fitur unggulan dari Apotek24Jam antara lain:

Informasi
Obat:
Konten yang tentang informasi obat dan cara penggunaan.

Artikel
Medis Terpercaya:
Konten yang ditulis oleh ahli kesehatan dan medis.

Forum
Kesehatan:
Tempat bagi pengguna untuk berdiskusi dan berbagi
pengalaman seputar kesehatan.

Pembaharuan
Berita Medis:
Informasi terbaru tentang perkembangan dunia medis dan
kesehatan.

Baca Juga  Tanggal Listing Token PLPA dan Task Baru di PLPA TapTap Hero, Harap Dicatat Ya

PT Nextgen Inovasi Indonesia adalah perusahaan teknologi
informasi yang berfokus pada pengembangan solusi digital inovatif. Dengan tim
ahli yang berdedikasi, Nextgen menyediakan berbagai layanan mulai dari
pengembangan perangkat lunak, keamanan siber, hingga konsultasi teknologi.

Apotek24Jam adalah website kesehatan yang menyediakan informasi kesehatan
terpercaya. Dengan tim medis dan penulis profesional, Apotek24Jam berkomitmen
untuk memberikan edukasi kesehatan yang akurat dan bermanfaat bagi masyarakat.

Berita Terkait

Arfiana Maulina, Pendiri WateryNation Menjadi Juri Kompetisi Eco-Filter untuk Menginspirasi Generasi Muda dalam Inovasi Air Bersih
Pelanggan Sebut Taksi Listrik Evista yang Terbaik
APCO Digital Twin: Visualisasi Real-Time dan Monitoring Cerdas untuk Optimalisasi Aset
Transformasi Dunia Kerja dengan AI: Telkom Indonesia dan SuratPlus Dorong Literasi Digital di Kalangan Pelajar
Apa Itu Omnichannel? Kenapa Sangat Penting untuk Bisnis?
Mengenal BlockDAG: Teknologi Blockchain Masa Depan dengan Potensi Harga Fantastis
Kolaborasi Port Academy dan Mitra Industri Hadirkan Diklat IMO 3.25 di Lhokseumawe
Port Academy dan PT Phoenix Resources International Kolaborasi dalam Diklat IMO OPRC Level 1

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 06:13

Arfiana Maulina, Pendiri WateryNation Menjadi Juri Kompetisi Eco-Filter untuk Menginspirasi Generasi Muda dalam Inovasi Air Bersih

Senin, 10 Maret 2025 - 22:47

Pelanggan Sebut Taksi Listrik Evista yang Terbaik

Senin, 10 Maret 2025 - 21:01

APCO Digital Twin: Visualisasi Real-Time dan Monitoring Cerdas untuk Optimalisasi Aset

Senin, 10 Maret 2025 - 18:01

Transformasi Dunia Kerja dengan AI: Telkom Indonesia dan SuratPlus Dorong Literasi Digital di Kalangan Pelajar

Senin, 10 Maret 2025 - 05:19

Apa Itu Omnichannel? Kenapa Sangat Penting untuk Bisnis?

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:23

Mengenal BlockDAG: Teknologi Blockchain Masa Depan dengan Potensi Harga Fantastis

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:18

Kolaborasi Port Academy dan Mitra Industri Hadirkan Diklat IMO 3.25 di Lhokseumawe

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:15

Port Academy dan PT Phoenix Resources International Kolaborasi dalam Diklat IMO OPRC Level 1

Berita Terbaru