Warga Salatiga Nekat Mengakhiri Hidupnya di Pohon Langsep, Begini Jelasnya 

- Editor

Rabu, 25 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Imam Prabowo

SALATIGA |BL – Warga Randuares, Kumpulrejo, Argomulyo, Salatiga, digemparkan oleh peristiwa bunuh diri yang terjadi pada Rabu (25/12/2024). Korban, Yanuarianto (58), warga Jalan Osamaliki, ditemukan tewas tergantung di pohon langsep di area kebun yang berlokasi cukup jauh dari tempat tinggalnya.

Peristiwa ini pertama kali diketahui oleh Sugiman (65), seorang warga setempat, sekitar pukul 05.00 WIB. Saat itu, Sugiman sedang melakukan aktivitas pagi dengan berjalan-jalan di sekitar lingkungan tersebut. Ketika melewati Gang Pringgodani, dekat pertigaan Masjid Al-Hidayah, Sugiman terkejut melihat sosok tergantung di pohon langsep menggunakan tali rafia.

Baca Juga  Iran Tutup Sejumlah Bandara dan Terowongan Utama di Tengah Ketegangan dengan Israel

“Saya lihat korban sudah tergantung. Saya langsung lari memberitahukan kejadian ini kepada Ketua RT,” ujar Sugiman kepada pihak kepolisian.

Ketua RT setempat segera meneruskan laporan tersebut kepada aparat kepolisian. Tak lama kemudian, petugas dari Polsek Argomulyo tiba di lokasi bersama tim medis dari Puskesmas Tegalrejo.

Baca Juga  Wali Kota Salatiga: Dari Kota Tertoleran Menuju Kota Riset dan Keberlanjutan Global

Hasil pemeriksaan awal oleh tim medis tidak menemukan adanya tanda-tanda kekerasan pada tubuh korban, sehingga dipastikan bahwa kejadian tersebut murni bunuh diri. (*)

Berita Terkait

Gibran di UKSW: Pembangunan Papua Harus Dikawal Bersama
JSIT Jawa Tengah Gelar Youth Leadership Training, Bekali Pemuda Hadapi Bonus Demografi
Mobil Tertimpa Pohon Pete di Tengaran, Pengemudi Selamat
Pengurus PAKASA Salatiga Resmi Dilantik, Budaya Jawa Diteguhkan di Pendopo Rumah Dinas Wali Kota
Sempat Hilang dari Anggaran, Insentif Guru Non-ASN Salatiga Tetap Dibayarkan
Ribuan Bibit Ditanam, Bukit Delok Jadi Simbol Pemulihan Merbabu
Wali Kota Salatiga Teken Komitmen Manajemen Talenta ASN se-Jawa Tengah
Awal 2026, Wali Kota Salatiga Satukan Arah Pembangunan Lewat Rakor Camat dan Lurah

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 11:00

Gibran di UKSW: Pembangunan Papua Harus Dikawal Bersama

Minggu, 25 Januari 2026 - 13:59

JSIT Jawa Tengah Gelar Youth Leadership Training, Bekali Pemuda Hadapi Bonus Demografi

Minggu, 25 Januari 2026 - 04:48

Mobil Tertimpa Pohon Pete di Tengaran, Pengemudi Selamat

Minggu, 25 Januari 2026 - 04:26

Pengurus PAKASA Salatiga Resmi Dilantik, Budaya Jawa Diteguhkan di Pendopo Rumah Dinas Wali Kota

Jumat, 23 Januari 2026 - 03:10

Sempat Hilang dari Anggaran, Insentif Guru Non-ASN Salatiga Tetap Dibayarkan

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:05

Wali Kota Salatiga Teken Komitmen Manajemen Talenta ASN se-Jawa Tengah

Kamis, 8 Januari 2026 - 14:54

Awal 2026, Wali Kota Salatiga Satukan Arah Pembangunan Lewat Rakor Camat dan Lurah

Kamis, 8 Januari 2026 - 05:45

Kolaborasi Polri dan Petani, Polres Salatiga Sukseskan Panen Raya Jagung

Berita Terbaru

Talkshow di UKSW Salatiga yang dihadiri oleh Wakil Presiden Republik Indonesia, Gibran Rakabuming Raka.

BERITA JATENG

Gibran di UKSW: Pembangunan Papua Harus Dikawal Bersama

Senin, 26 Jan 2026 - 11:00

BERITA JATENG

Mobil Tertimpa Pohon Pete di Tengaran, Pengemudi Selamat

Minggu, 25 Jan 2026 - 04:48